Pemandu Wisata Sejarah Anda ke Jakarta Masa Lalu

Welcome to Batavia

Kartu kedatangan

Pengunjung Baru

Jika anda pengunjung baru, anda mungkin ingin melihat video pengenalan, atau langsung mendaftar. (Untuk apa akun ini?)

Buat akun

Login

Silakan login dengan username dan password yang Anda daftarkan sebelumnya.

Halo, Pengelana.

Anda datang pada saat yang tepat, tahun 1909. Batavia sedang dalam masa-masa terbaiknya, perekonomian dunia dan Belanda sedang baik dan berkembang. Batavia menjadi pusat perekonomian dan pemerintahan kerajaan Belanda. Anda datang dengan kapal yang berlabuh di Tj. Priok dan bersiap menjelajah Batavia.

Tapi, tunggu dulu! Sebagai pengunjung, Anda harus melapor identitas diri. Silakan mendaftar agar warga Batavia dapat mengenali diri Anda.

Jika anda bingung mulai dari mana, saksikan videonya.